Platform Rapor Pendidikan adalah Aplikasi Berbasis Web yang menampilkan informasi Profil Pendidikan serta data laporan hasil evaluasi sistem pendidikan sebagai penyempurnaan dari Rapor mutu yang sudah ada sebelumnya. (kemendikbud.go.id)
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil telah kembali ke Tanah Air setelah melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Amerika Serikat (AS) sejak tanggal 1-7 Mei 2023. Dari rangkaian 30 agenda yang diikuti, Ridwan Kamil membawa pulang beasiswa pendidikan senilai Rp2,2 miliar terkait teknologi rantai blok (blokchain).
Pemusatan Latihan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Tingkat Kota Cimahi Tahun 2022 Kota Cimahi secara resmi dibuka oleh Pelaksana Tugas (Plt.) Wali Kota Cimahi Let. Kol. (Purn) Ngatiyana pada hari Rabu (10/08) bertempat di Pusat Pendidikan Perhubungan Komando
Bahasa Indonesia berkembang jauh melebihi asal muasalnya (bahasa Melayu) karena bahasa Indonesia setelah penetapan status diangkat menjadi bahasa negara terus dikembangkan korpusnya, kamusnya, ejaan, tata bahasanya hingga seperti sekarang
Teknologi tidak untuk gantikan guru, ilmu bisa dicari di google tapi guru memberi keteladanan. Begitulah setidaknya pernyataan yang diungkapkan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim.
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan pada tanggal 4 November 2019 kemarin mengundang banyak komunitas guru, setiap komunitas diwakili oleh seorang perwakilan. Ikatan Guru Indonesia juga berkesempatan hadir.
Guru adalah ujung tombak keberhasilan pendidikan. Jika guru kurang, lantas kepada siapa para siswa belajar. Sebab, kondisi anak-anak (siswa) sudah sangat rawan dikelilingi musuh-musuh yang siap menghancurkan.